Jumat, 21 April 2017
Rabu, 22 Maret 2017
Sabtu, 25 Februari 2017
Minggu, 19 Februari 2017
Jumat, 17 Februari 2017
JASA CATERING PENIPU
Jasa Catering penipu sudah banyak tersiar beritanya. Penipuan oleh
Wedding Organizer telah banyak yang menjadi korban. Rata-rata yang tertipu
tergoda oleh iming-iming harga murah dan dijanjikan bonus, tanpa tersadar
mereka telah terjebak.
Berikut ini 3 langkah efektif agar terhindar dari penipuan Wedding
Organizer :
1. Jangan Mudah Tergiur
Biasanya para wedding organizer yang melakukan penipuan,
mereka menggunakan modus harga murah, agar para calon korban tergiur. Jangan
mudah tergiur dengan penawaran harga murah.
· Langsung kroscek terlebih dahulu mengenai isi
paket yang ditawarkan
· Lakukan perbandingan harga dengan paket dari
wedding organizer yang lain. Apakah masuk akal atau tidak penawarannya ?
2. Pakai Logika Cerdas Berhitung
Wedding Organizer yang melakukan penipuan, biasanya
menjanjikan bonus yang wah dan spektakuler.
· Lakukan hitung-hitungan, apakah masuk akal atau
tidak, pemberian bonus tersebut.
· Setelah melakukan hitung-hitungan tentang masuk
akal atau tidaknya paket penawaran tersebut jangan buru-buru ambil keputusan.
3. Langsung Datang Ke Lokasi
Mendatangi langsung ke lokasi catering atau wedding
organizer tersebut, adalah salah satu cara yang paling efektif
· Apabila catering tersebut memiliki kantor, kalo
perlu tanya ke pengelola gedung,
“habis masa sewanya kapan?”
Jangan sungkan-sungak menanyakan hal ini, karena jika anda
sudah melakukan transaksi ternyata di hari berikutnya catering tersebut pindah
lokasi atau bahkan menghilang tanpa jejak, anda sendiri yang repot nantinya.
· Apabila catering atau WO tersebut tinggal di
rumah
Jangan sungkan untuk bertanya kepada ketua RT setempat
“apakah si pemilik adalah nyewa atau rumah milik sendiri?”
“apakah si pemilik sudah lama berbisnis catering /WO atau
belum?”
Jangan sungkan-sungkan untuk menanyakan hal seperti ini, karena sebagai
antisipasi hal-hal yang tidak diinginkan
“Malu Bertanya duit melayang”
sunting dari : http://jasacateringnarissajakarta.blogspot.co.id/2016/09/jasa-catering-penipu.htm
Langganan:
Postingan (Atom)